SAMPANG, Tretan.news - Hadir dalam Kegiatan ini Wakil Bupati Sampang H. Abdullah Hidayat - Danramil 0828 Moh Nizen - Kapolsek Jrengik AKP Budi Punomo SH - Sekcam Jrengik dan Para Kepala Desa.
Kepala Kecamatan Jrengik Camat Jrengik Dr. Zaiful Muqaddas, ST. M.Si, dalam laporannya mengatakan ide dan gagasan video singkat Desa-Desa di Kecamatan Jrengik Sampang ini.
“Menurut saya kegiatan lomba ini karena semua kalangan masyarakat ada di situ dan banyak ide-ide inovasi yang muncul dan bisa diterapkan ke Desa” ungkapnya.
Terima kasih semua pihak yang terlibat para tim penilai terutama Forkopimcam Kacamatan Jrengik yang selalu membimbing kami dalam melaksanakan kegiatan di Desa dan Lomba Desa.
Sementara Wakil Bupati Sampang H. Abdulillah Hidayat mengatakan Lomba Desa ini Sangat Penting karena ini Perintah Menteri Dalam Negeri dan Menteri Desa, Saya tidak mau lagi Terulang tahun ini hanya beberapa Desa yang ikut Lomba, Saya mau seluruh Desa yang ada di seluruh Kabupaten Sampang Ikuti lomba Desa.
Pontensi Desa bisa digunakan untuk membuat Desa Maju dan Mandiri, sinergitas 3 pilar antara TNI, Polri dan Pemerintah sangat Penting untuk membuat Desa berubah.
Kondisi saat ini, Desa dituntut untuk manghasilkan pendapatan asli Desa dengan potensi Desa yang ada, ini perlu ada inovasi dan ide agar Desa mampu mengolah potensi yang ada di Desa nya.
"Saya mengharapkan para Camat untuk menggenjot inovasi yang ada di Desa nya, koordinasi dengan instansi terkait untuk mendapat informasi terkait lomba-lomba inovasi yang ada di sini," ucapnya.
Kegiatan ini juga di laksanakan Penyerahan Piagam Penghargaan dan Piala Lomba Desa Tingkat Kecamatan Jrengik.
Adapun pengumuman yang mendaptkan Juara Pertama,Kedua,Ketiga diraih ;
- Tatakelola pemerintah Desa terbaik bidang pemerintahan pelayanan umum :
1.Desa Jrengik
2.Desa Jungkarang
3.Desa Penyepen.
- Akuntabiltas pengelolaan keuangan APBDES terbaik bidang pemberdayaam masyarakat Desa dan kesejahteraan sosial :
1.Desa Kotah
2.Desa Jrengik
3.Desa Plakaran
- Kepatuhan pajak bumi dan bangunan sektor pedesaan dan perkotaan (PBB P2) :
1.Desa Jungkarang
2.Desa Bangcelok
3.Desa Asemraja
- Koordinasi dan sinergi perlindungan masyarakat (LINMAS) terbaik Bidang ketentraman dan ketertiban umum :
1.Desa Penyepen
2.Desa Buker
3.Desa Taman...
(MLDN)